News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Wisata Jambi

Saung Purnama: Restoran di Tengah Perkebunan yang Asri, di Sini Juga Bisa Karaoke Sepuasnya

Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Aneka hidangan di Rumah Makan Saung Purnama, Jambi.

Teknik penyajian ini kerap menyita mata pengunjung yang ingin menyantapnya.


Karaoke di Saung Purnama.  (Tribun Jambi/Teguh)

Apalagi waktu aluminum foil dirobek, aroma harum dari gurame akan tercium keluar bersama kepulan asap yang terperangkap.

“Menu ini lebih nikmat kalau masih panas,” kata Safriadi.

Jus Kiamboy 

Selain menikmati menu-menu yang mengugah selera, ada satu minuman yang jarang sekali Anda bisa temui di Jambi, namanya jus Kiamboy.

Minuman ini kombinasi jus kedondong dengan buah palma atau sering disebut sumboy Medan.

Rasa asemnya bikin mata merem melek.

Campuran buah palma benar-benar memberikan sensasi minuman yang berbeda.

Jus kiamboy paling nikmat diminum pakai batu es.

“Rasanya ada asemnya, manis, dingin, tapi seger,” kata Antoni pengunjung yang memesan jus kiamboy.

Untuk menikmati segelas jus kiamboy Anda tidak perlu takut akan merogoh kocek terlalu dalam, sebab segelas minuman ini hanya dihargai Rp 15 ribu.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini