News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

7 Kegiatan yang Perlu Dihindari Selama Berada di Pesawat, Bisa Picu Gangguan Kesehatan

Editor: Diah Ana Pratiwi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kesempatan bertemu pasangan hidup di pesawat.

4. Memungut makanan yang jatuh di meja makan pesawat

Prinsip 'belum lima menit' sebaiknya Moms tinggalkan saat sedang bepergian dengan pesawat terbang.

Meja makan yang ada dalam pesawat nyatanya adalah benda yang paling kotor di kabin, jadi jika makanan Moms jatuh sebaiknya lupakan untuk mengambilnya.

Sebuah penelitian menemukan bahwa meja pesawat menyimpan rata-rata 2.155 unit pembentuk koloni bakteri per inci persegi.

5. Menyentuh tombol flush di toilet

Seperti ruang publik lainnya di pesawat, toilet juga merupakan tempat di mana kuman bersembunyi.

Untuk melindungi diri, jangan menyentuh tombol flush di kamar mandi dan sebaiknya gunakan tisu sebagai pelapis tangan.

Jangan lupa mencuci tangan dengan bersih sebelum keluar dari toilet.

6. Tertidur di jendela

Saat sedang di mobil, mungkin Moms sering menyenderkan kepala untuk sesaat memejamkan mata di jendela.

Hal ini sebaiknya dihentikan saat sedang berada dalam pesawat.

Sebab, di dekat jendela pesawat ada banyak kuman yang bisa membuat kita terserang bersin, batuk, hingga infeksi paru-paru.

Namun, jika masih sulit meninggalkan kebiasaan tersebut, bersihkan dahulu jendela pesawat dengan tisu basah.

7. Tidur sebelum pesawat lepas landas

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini