News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tribunners

Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email: redaksi@tribunnews.com.

Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.

Citizen Reporter

Potret Sedih Siswa Tayan Hilir

Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi
Laporan Yohanes Arsik, Warga Tayan, Kabupetan Sanggau, Kalimantan Barat


TRIBUNNEWS.COM, SANGGAU - INILAH potret para pelajar di Kecamatan Tayan Hilir, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat. Setiap hari, baik pergi maupun pulang sekolah, mereka menaiki atas kap mobil angkutan umum. 

Tiap hari terjadi, mereka harus menempuk jarak sekitar 5-10 kilometer, dari Kecamatan Tayan Hilir menuju Kecamatan Batang Tarang untuk bersekolah. Pelajar SMA dari Batang Tarang bersekolah ke Tayan, sebaliknya yang SMP dari dari kampung-kampung di seputar Tayan seperti Cempedak dan Tebang Benuah bersekolah ke Batang Tarang. 

Malah siswa perempuan yang pakai rok, sampai naik ke atas atap. Minat sekolah tinggi, hanya saja sarana pendukung tak ada. Mereka membayar Rp 1.000 saja, sementara tarif umum Rp 8.000, dan ini berarti tak ada perlindungan jika terjadi kecelakaan.

Artinya setiap hari pula mereka berhadapan dengan maut. Bayangkan saja jika mobil ini slip ban atau tabrakan, entah apa yang terjadi dengan para generasi muda itu. 

Sudah saatnya Pemkab Sanggau dalam hal ini Dinas Pendidikan memikirkan upaya pengadakan bus angkutan pelajar.
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini