News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tribunners

Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email: redaksi@tribunnews.com.

Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.

Firman Aryojoyonegoro Ngajar Bodyjam dan Sh'bam Motivasi untuk Mengembalikan ke Berat Badan Ideal

Editor: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Firman Aryojoyonegoro

Firman Aryojoyonegoro dikalangan anggota di beberapa klub Kebugaran di Jakarta, adalah salah satu instruktur Lessmills Bodyjam dan Sh'bam yang memiliki keunikan dari ukuran badannya, mendapat julukan "Pluz Size Instructor"

Iman, begitu Firman Aryojoyonegoro disapa, dikenal dekat dengan banyak anggota di pusat kebugaran, termasuk salah satu instruktur dengan banyak penggemar. Keunikan yang dimilikinya adalah bisa mengajar dengan baik, unik, humoris dan komunikatif.

Firman Aryojoyonegoro (dok. pribadi)

Iman menyadari bahwa ukuran badan sudah tidak seperti pada saat awal mengajar kelas Bodyjam, karena faktor hobi kuliner yang membuat semakin bertambah besar, tetapi ia masih merasa nyaman karena tidak mempengaruhi gerak badan dalam menari, dan dalam mengajar kelas Bodyjam dan Sh'bam, dijadikan sebagai motivasi untuk bisa mengembalikan ke berat badan ideal.

Iman pernah bekerja di salah satu bank asing di Jakarta, selama 15 tahun. Pria yang memiliki hobi renang, olah vokal dan menari. Sejak masih Sekolah Dasar sudah aktif menari dan pada saat kuliah mulai masuk grup penari di kota Bandung.

Mulai mengenal dunia instruktur, pada saat Iman bergabung di salah satu klub kebugaran terbesar di Jakarta, dan mengikuti pelatihan untuk menjadi instruktur program Lesmills bodyjam di tahun 2008 dan Sh’bam tahun 2013.

Firman Aryojoyonegoro

Lessmills Bodyjam dan Sh'bam adalah program kelas menari dibeberapa klub besar kebugaran.

Iman mulai aktif menjadi instruktur sejak tahun 2009 ketika masih bekerja sebagai pegawai bank dan memutuskan untuk menjadi “full time” sejak tahun 2017.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini