Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Ini Langkah Avrist Assurance untuk Masuk Jajaran 15 Perusahaan Asuransi Top di Indonesia

Avrist Assurance menargetkan masuk ke dalam jajaran Top 15 perusahaan asuransi di Indonesia pada 2021.

Editor: Sanusi
zoom-in Ini Langkah Avrist Assurance untuk Masuk Jajaran 15 Perusahaan Asuransi Top di Indonesia
Lita Febri
Presiden Direktur PT Avrist Assurance, Anna Leonita, Jakarta, Selasa (28/1/2020). 

EBD juga fokus untuk memperhatikan kualitas pelayanan dan jenis produk yang sesuai untuk kebutuhan proteksi jiwa dan kesehatan karyawan klien.

4. Memaksimalkan Unit Usaha Pension

Unit usaha Pension juga merupakan unit yang akan menjadi komponen penting dalam pencapaian target perusahaan.

Dimana unit usaha Pension berfokus untuk melebarkan kemitraan dengan memaksimalkan klien dari EBD perusahaan, termasuk perusahaan Jepang di Indonesia melalui afiliasi Avrist Assurance dengan Meiji Yasuda Life.

Selain itu, kemitraan dengan perusahaan-perusahaan terdaftar di bursa efek Indonesia juga merupakan fokus unit usaha Pension dalam menjajaki kemitraan.

"Tahun 2020 menjadi tahun akselerasi jalur distribusi utama Avrist Assurance. Kami akan terus menjadi perusahaan asuransi menyediakan satu polis bagi setiap rumah tangga Indonesia dengan produk asuransi yang kembali pada akar asuransi jiwa dan peningkatan riders, sehingga pencapaian kinerja usaha perusahaan dapat lebih baik lagi dibandingkan tahun 2019," terang Anna.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas