Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Jajaran Komisaris dan Direksi Adhi Karya (Persero) Tbk Dirombak, Entus Asnawi Jadi Dirut

Entus sendiri terbilang baru menduduki jabatan direktur utama karena sebelumnya menjabat sebagai Direktur Keuangan Adhi Karya

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Jajaran Komisaris dan Direksi Adhi Karya (Persero) Tbk Dirombak, Entus Asnawi Jadi Dirut
Tribunnews/JEPRIMA
Jalur Light Rail Transit (LRT) yang sudah hampir selesai pengerjaannya terpaksa terhenti pembangunannya di jalan Tol Jagorawi, Jakarta Timur, Jumat (23/2/2018). Pemerintah memutuskan penghentian sementara proyek infrastruktur elevated atau jalur layang, diantaranya proyek pembangunan kereta api ringan LRT Jabodetabek, jalur layang Mass Rapid Transit (MRT) dan jalur layang double-double track (DDT) kereta api karena akan dilakukan evaluasi terkait banyaknya kecelakaan konstruksi pembangunan jalur layang. Tribunnews/Jeprima 

Direksi:

Entus Asnawi Mukhson (Direktur Utama), Suko Widigdo (Direktur Operasi 1), Pundjung Setya Brata (Direktur Operasi 2),  A.A G. Agung Darmawan (Direktur Keuangan),  Agus Karianto (Direktur SDM),  Partha Sarathi (Direktur Quality, Health, Safety and Environment dan Pengembangan).

Baca: Teman Dekat Ungkap Sosok Manajer Lisa Blackpink & Kronologi Penipuan yang Dilakukannya ke Sang Artis

Pada agenda ke dua disepakaati penggunaan Laba Bersih Perseroan.

Tahun Buku 2019 sebesar Rp663,8 miliar dengan rincian sebagai berikut:

a. Sebesar 10% atau senilai Rp66,4 miliar ditetapkan sebagai dividen tunai yang dibagikan kepada Pemegang Saham yang dibayarkan dengan ketentuan 51% saham atau senilai Rp33,8 miliar merupakan dividen bagian Negara Republik Indonesia yang akan disetorkan ke Kas Umum Negara.

b. Sebesar 90% atau senilai Rp597,4 miliar sebagai Saldo Laba yang belum ditentukan penggunaannya.

Pada agenda ke enam, pengurus telah menyetujui penerbitan penawaran umum berkelanjutan obligasi tahap III Tahun 2020 dengan nilai setinggi-tingginya Rp5 triliun yang dilaksanakan secara bertahap sejak tahun 2020 sampai dengan tahun 2020. (Kontan/Sugeng Adji Soenarso/*)

Berita Rekomendasi
Sumber: Kontan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas