Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Transaksi Pembayaran Online Via Payment Gateway Percepat Pertumbuhan Ekonomi Digital

Payment gateway memainkan peran kunci dalam mempercepat pertumbuhan ekonomi digital di Indonesia.

Penulis: Seno Tri Sulistiyono
Editor: Choirul Arifin
zoom-in Transaksi Pembayaran Online Via Payment Gateway Percepat Pertumbuhan Ekonomi Digital
ADBI E-learning
Ilustrasi ekonomi digital 

Faspay mencatat lebih dari 10.000 transaksi harian melalui platform mereka. Data menunjukkan lebih dari 70% dari total transaksi pembayaran online melalui Faspay berasal dari UMKM.

YUKK

Berbeda dari payment gateway lain, YUKK membawa layanan payment gateway nya dari online ke offline transaksi merchant didukung solusi point of sales dari YUKK sendiri yakni iSeller.

Startup yang berdiri sejak 2018 ini juga memiliki pilihan produk QRIS statis dan dinamis yang masih jarang dimiliki oleh payment gateway serupa.

Pada Mei 2023, PT YUKK Kreasi Indonesia mencatat lebih dari 3,4 juta transaksi, menunjukkan peningkatan signifikan sebesar 140% dibandingkan kuartal IV 2022.

Lebih dari 12.000 cabang telah bergabung sebagai mitra PT YUKK Kreasi Indonesia, yang memberikan peluang bagi UMKM untuk tumbuh dan berkembang.

Xendit

Berita Rekomendasi

Data statistik menunjukkan bahwa Xendit telah mengalami peningkatan lebih dari 200% dalam jumlah pengguna aktif mereka.

Dari pertumbuhan pengguna, volume transaksi, penetrasi regional, dukungan terhadap UMKM, hingga kontribusi terhadap PDB digital, payment gateway telah membantu mempercepat pertumbuhan sektor digital di Indonesia.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas