Cara Isi Saldo Gopay Melalui Mobile Banking BCA, Mandiri, BRI, hingga BNI
Inilah cara mengisi saldo Gopay secara mudah dan cepat melalui Mobile Banking dari berbagai bank, mulai dari BCA, Mandiri, BRI, hingga BNI.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Tiara Shelavie
KOMPAS.com/Reska K Nistanto
ILUSTRASI - Inilah cara mengisi saldo Gopay secara mudah dan cepat melalui Mobile Banking dari berbagai bank, mulai dari BCA, Mandiri, BRI, hingga BNI.
2. Mandiri
- Pertama masuk ke aplikasi Livin by Mandiri dan login ke Livin' by Mandiri
- Kemudian pilih Bayar > Buat Pembayaran Baru > Multipayment > GoPay Customer
- Selanjutnya masukkan nomor telepon yang terdaftar pada aplikasi Gojek
- Berikutnya masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi
- Terakhir, ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
Baca juga: Tingkatkan Dana Murah, Bank Jago Gandeng Gopay
3. BRI
Berita Rekomendasi
- Buka aplikasi BRImo dan login ke BRImo
- Setelah itu pilih dompet digital Gopay Customer
- Kemudian masukkan nomor HP yang terdaftar pada Gojek
- Selanjutnya masukkan jumlah Gopay yang diinginkan
- Berikutnya masukkan PIN untuk verifikasi transaksi
- Terakhir ikuti petunjuk selanjutnya hingga transaksi selesai.
4. BNI