Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Presiden Brasil Konsisten Remehkan Corona Disaat Infeksi Capai 310.000, Tertinggi Ketiga di Dunia

Brasil mencapai rekor tertinggi untuk kasus infeksi Covid-19 pada Rabu (20/5/2020) lalu.

Penulis: Ika Nur Cahyani
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Presiden Brasil Konsisten Remehkan Corona Disaat Infeksi Capai 310.000, Tertinggi Ketiga di Dunia
Tangkap Layar YouTube CGTN
Lusinan Peti Mati Tiba di Pemakaman Umum Brasil 

"Kita berada dalam keadaan bencana," ujar Carlos Fortaleza, seorang ahli epidemiologi di Universitas Negeri São Paulo pada awal Mei ini.

Baca: Lagi-lagi karena Presiden Brasil, Menteri Kesehatan Brasil Nelson Teich Mengundurkan Diri

Sikap penolakan Bolsonaro telah melemahkan upaya untuk mengendalikan virus dan menghalangi setiap kebijakan federal.

Gubernur negara bagian telah menentangnya dan menerapkan penguncian yang ketat.

São Paulo dan Rio de Janeiro, dua negara bagian yang paling terpukul ini telah memperketat pembatasan dalam beberapa pekan terakhir.

(Tribunnews/Ika Nur Cahyani)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas