Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Permintaan Oksigen di Depot Isi Ulang Matraman Jakarta Timur Mulai Menurun

Fauzi pemilik depot isi ulang oksigen di Jalan Pramuka, Matraman, Jakarta Timur mengaku permintaan isi ulang oksigen di depotnya mulai menurun.

Penulis: Ferryal Immanuel
Editor: Adi Suhendi
zoom-in Permintaan Oksigen di Depot Isi Ulang Matraman Jakarta Timur Mulai Menurun
Tribunnews.com/ Ferryal Immanuel
Petugas di Fauzi Medical sedang melayani warga yang datang untuk mengisi tabung oksigen. Minggu (1/8/2021). 

Kata dia, saat ini tingkat keterisian BOR di setiap rumah sakit di Jakarta sudah lebih minim.

Baca juga: Menlu Retno: Kasus Covid-19 Asia Tenggara Naik Signifikan, Vaksinasi Baru 21,7 Persen

"Penurunan (kasus Covid-19) ini juga otomatis BOR kita menjadi lebih kecil," ujarnya.

Kendati begitu, dirinya tidak mau masyarakat menjadi lengah dengan kabar penurunan ini.

Dia meminta masyarakat tetap menjaga protokol kesehatan.

Orang nomor satu di Jakarta itu mengatakan, saat ini tingkat penularan Covid-19 di DKI masih berada pada angka 3.000 orang perhari.

"Jadi saya mengajak masyarakat jangan merasa bahwa permasalahn pandemi ini sudah selesai, belum. Karena tiap hari masih ada kasus aktif bertambah kira-kira 3.000," kata Anies.

Baca juga: 1.400 Nakes Gugur, IDI Kerjasama dengan Kemnaker Tanggulangi Risiko Nakes Terpapar Covid-19

Dirinya juga meminta kepada masyarakat untuk senantiasa dapat mengurangi mobilitas.

Berita Rekomendasi

Adapun yang dimaksud Anies yakni dengan tidak keluar rumah jika tidak memiliki keperluan yang sangat mendesak.

"Masyarakat harus mengurangi mobilitas  kalau tidak perlu di rumah saja," imbau dia.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas