Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dokter Sebut Mutasi Virus Covid-19 Tidak Berbahaya Asal Kita Lakukan Hal Ini

Apa pun varian yang muncul, jika tetap berada di luar tubuh maka tidak akan menjadi masalah. Kita wajib lakukan hal ini.

Penulis: Aisyah Nursyamsi
Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Dokter Sebut Mutasi Virus Covid-19 Tidak Berbahaya Asal Kita Lakukan Hal Ini
aviano.tricare.mil
Covid-19 Varian Delta. Dokter Sebut Mutasi Virus Covid-19 Tidak Berbahaya Asal Kita Lakukan Hal Ini 

"Bahkan beberapa jam dan beberapa hari menjadi makhluk tidak berdaya, mati. Silakan bermutasi di luar tapi, jangan di dalam," pungkasnya.

Virus, kata dr Erlina menjadi menakutkan ketika masuk ke dalam tubuh dan mereplikasi. Kalau tidak menempel seperti benda mati.

Lantas apa yang harus dilakukan?

Menurut dr Erlina apa pun variannya, protokol kesehatan tetap sama.

Jadilah agen edukasi untuk keluarga dan lingkungan sekitar. Gunakan masker yang benar jika keluar rumah atau isolasi mandiri.

Pertimbangkan menggunakan double masker dan cuci tangan sesering mungkin.

Segerakan lakukan vaksin jika mendapat giliran. Dan yang terpenting jangan percaya pada informasi hoax bahkan menyebarkannya.

BERITA TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas