Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Alat Keselamatan Bertuliskan 'Boarding' Ditemukan Nelayan di Selat Malaka

Penemuan itu dilaporkan ke pejabat maritim, yang mencoba untuk mengambil rakit

zoom-in Alat Keselamatan Bertuliskan 'Boarding' Ditemukan Nelayan di Selat Malaka
The Straits Times
Alat keselamatan diduga milik Malaysia Airlines 

TRIBUNNEWS.COM - Nelayan di Malaysia menemukan alat keselamatan berawarna oranye dan hitam mengambang di Selat Malaka.

Penemuan itu dilaporkan ke pejabat maritim, yang mencoba untuk mengambil rakit.

Salah satu nelayan bernama Azman Mohamad seperti dikutip The Straits Times mengatakan bahwa alat itu dalam kondisi rusak parah. Ada bantalan bertuliskan 'Boarding' di alat tersebut.

Posisi rakit berada di 10 mil laut dari kota pesisir Port Dickson dan ditemukan pada pukul 12.00 waktu setempat. Belum diketahui apakah rakit tersebut milik Malaysia Airlines MH370 yang hilang kontak sejak Sabtu lalu.

"Kami berhasil mengikat kepada perahu kami karena kami takut akan tenggelam akibat kerusakan," katanya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas