Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gagalkan 321 Kali Upaya Bunuh Diri, Ini Rahasia Chen Si yang Bikin Kagum

Untuk menuju jembatan, Chen mengendarai skuter elektrik sejauh 20 km dari rumahnya.

Editor: Wahid Nurdin
zoom-in Gagalkan 321 Kali Upaya Bunuh Diri, Ini Rahasia Chen Si yang Bikin Kagum
Kompas.com
Dalam 13 tahun terakhir Chen Si (48), tercatat telah menyelamatkan 321 orang yang mencoba bunuh diri di Jembatan Sungai Nanjing Yangtze, China. 

"Ketika hidup saya menjadi lebih baik, saya ingin membantu orang lain menemukan harapan," ucap Chen.

Nanjing sendiri merupakan salah satu jembatan paling terkenal di China yang dibangun pada tahun 1968.

Jembatan tersebut memang sering menjadi tempat percobaan bunuh diri.

Mereka bunuh diri dengan cara melompat dari jembatan yang berketinggian sekitar 60 meter dari sungai yang mengalir deras di bawahnya.

Data menunjukkan, sudah lebih dari 2.000 orang yang melakukan percobaan bunuh diri di jembatan tersebut sejak 1968 sampai 2006.

Penulis : Dian Maharani

BERITA TERKAIT
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas