Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Nelson Mandela Kenakan Batik dari Indonesia di Hari Kematiannya

Membahas mengenai Nelson Mandela selalu mengingatkan akan pakaian khas yang selalu dikenakan.

Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Nelson Mandela Kenakan Batik dari Indonesia di Hari Kematiannya
Istimewa
Nelson Mandela berbusana batik khas Indonesia pada berbagai acara. ISTIMEWA 

(TribunStyle.com/Sri Juliati)

TRIBUNNEWS.COM - Membahas mengenai Nelson Mandela selalu mengingatkan akan pakaian khas yang selalu dikenakan.

Mantan Presiden Afrika Selatan ini amat mencintai batik, melebihi orang Indonesia.

Mandela dikenang sebagai tokoh bangsa Afrika yang ikut mempromosikan batik ke dunia.

Dia mengenalkan batik ke kemanapun ia mengunjungi negara-negara di dunia.

Seakan, rakyat Indonesia mengenang Nelson Mandela dan batik sebagai dua hal yang tak terpisahkan.

"Mandela mencintai batik lebih dari orang Indonesia," puji Politisi Partai Golkar Tantowi Yahya, beberapa tahun silam.

Berita Rekomendasi

Halaman Selengkapnya >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas