Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Lakukan Kunjungan ke Afrika, Melania Trump Dikecam Gara-gara Pakai Topi Simbol Penjajah Kolonial

First Lady Melania Trump dikecam karena mengenakan topi yang terlihat sebagai "simbol penindasan" selama melakukan perjalanannya ke Afrika.

Editor: Arif Setyabudi Santoso
zoom-in Lakukan Kunjungan ke Afrika, Melania Trump Dikecam Gara-gara Pakai Topi Simbol Penjajah Kolonial
(AFP/Saul Loeb)
Melania Trump, istri Presiden Amerika Serikat Donald Trump 

TRIBUNNEWS.COM - First Lady Melania Trump dikecam karena mengenakan topi yang terlihat sebagai "simbol penindasan" selama melakukan perjalanannya ke Afrika.

Saat itu istri Presiden Amerika Serikat itu mengenakan topi empulur berwarna putih, saat kunjungannya ke Taman Nasional Nairobi di Kenya, Jumat (5/10/2018), kemarin.

Dikutip dari metro.co.uk beragam kritik muncul mengenai penutup kepala yang dikenakan Melania Trum itu.

Beragam kritik mulai bermunculan dari media sosial, seperti twitter.

Banyak beranggapan jika penutup kepala berwarna putih itu merupakan simbol seorang kolonial.

Mengatakan jika penutup kepala itu sebelumnya sangat disukai oleh kolonialis berkulit putih.

Kritik mulai muncul dari beragam kalangan, satu di antaranya kritik yang disampaikan melalui akun Twitter oleh @pauleenmwako.

Berita Rekomendasi

Seorang penduduk Nairobi lokal itu membuat sebuah cuitan mengenai penampilan istri Trump tersebut.

"Helm empulur yang Anda bawa digunakan oleh penjajah selama hari-hari gelap. Tidak cocok dengan kita orang Afrika. Siapa yang menyarankan Anda?" isi cuitan dari akun @pauleenmwako.

Akhirnya Nyonya Trum tersebut memberikan klarifikasi beragam kritik mengenai busana dan penutup kepala yang ia kenakan saat itu.

BACA SELENGKAPNYA >>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas