Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Anggota ISIS yang Disiksa hingga Tewas dalam Kondisi Hamil di Pengungsian Diduga dari Indonesia

Seorang wanita hamil anggota ISIS meninggal setelah mengalami penyiksaan. Diduga wanita tersebut berasal dari Indonesia.

Penulis: Yoyok Prima Maulana
zoom-in Anggota ISIS yang Disiksa hingga Tewas dalam Kondisi Hamil di Pengungsian Diduga dari Indonesia
tangkap layar ABC News
Seorang wanita hamil anggota ISIS meninggal setelah mengalami penyiksaan. Diduga wanita tersebut berasal dari Indonesia. 

TRIBUNNEWS.COM - Pemerintah Indonesia kini tengah menyelidiki laporan tentang seorang wanita yang sedang hamil yang bergabung dengan ISIS dan dikabarkan meninggal.

Wanita hamil tersebut diduga disiksa sampai tewas di sebuah kamp pengungsi di Suriah.

Melansir dari channelnewsasia.com (1/8/2019), Kantor Berita Kurdi Hawar melaporkan bahwa wanita bernama Sodermini, telah dipukuli hingga meninggal.

Sodermini yang diyakini hamil enam bulan, dipukuli di kamp al-Hol, yang merupakan rumah bagi ribuan pengungsi.

Jenazahnya ditemukan di sebuah tenda dan kemudian dibawa ke Rumah Sakit Bulan Sabit Merah Kurdi.

Menurut laporan ditemukan luka memar di tubuh wanita tersebut. HALAMAN SELANJUTNYA==>

Berita Rekomendasi
Sumber: Intisari
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas