Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

60 Isu Hoaks Virus Corona, Mahasiswa WNI di Wuhan Tak Boleh Keluar Kamar hingga Buah Kurma

Wabah virus corona yang dikonfirmasi berasal membuat berbagai kalangan menaruh perhatiannya Kota Wuhan, Provinsi Hubei, China.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: bunga pradipta p
zoom-in 60 Isu Hoaks Virus Corona, Mahasiswa WNI di Wuhan Tak Boleh Keluar Kamar hingga Buah Kurma
TRIBUN/PUSPEN TNI/ANDY
FOTO HANYA ILUSTRASI- Petugas mengevakuasi WNI yang tiba dari Wuhan di lokasi observasi Hangar Lanud Raden Sajad, Natuna, Kepri, Minggu (2/2/2020). WNI yang sebelumnya transit terlebih dahulu di Batam tersebut dievakuasi dari Wuhan, China, akibat merebaknya wabah Virus Corona. TRIBUNNEWS/PUSPEN TNI/ANDY 

Pasalnya, kabar-kabar yang beredar berisi mahasiswa WNI terjebak di Wuhan.

Logistik di Wuhan menipis dan tidak boleh keluar kamar apartemen.

Setelah dikonfirmasi, tidak ada pernyataan yang mengatakan tidak boleh keluar kamar.

Mahasiswa yang menjadi narasumber menuturkan, tidak berani keluar kamar, bukan tidak boleh keluar kamar.

Persatuan Pelajar Indonesia (PPI) Tiongkok Cabang Wuhan membantah hoaks tersebut.

Mereka lantas mengeluarkan Press Release pada 24 Januari 2020, dengan nomor 078/PPITW/PR/I/2020, ditandatangani Rifqi Gusmida sebagai Sekretaris, dan Nur Musyafak sebagai Ketua PPITW.

Hoaks Virus Corona di Balikpapan
Hoaks Virus Corona di Balikpapan (turnbackhoax.id)

Lebih lengkapnya, ini daftar hoaks yang perlu diketahui:

Berita Rekomendasi

Isu Hoaks Corona s.d. 4 Februari 2020

1. Kurma Harus Dicuci Bersih Karena Mengandung Virus Corona yang Berasal dari Kelelawar.

2. Ada Virus Berbahaya di RSUP Dr. Sardjito.

3. Virus Corona Diduga Sudah Menyebar dan Masuk ke Indonesia di Gedung BRI.

4. Virus Corona Sudah Masuk di Jakarta, 1 Pasien di RSPI Sulianti Saroso Jakarta Sedang Diisolasi.

5. Orang Terinfeksi Virus Corona Di Rumah Sakit Wahidin Makassar.

6. Kepanikan luar biasa orang2 china akibat #VirusCorona.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas