China Bantah Tidak Transparan Umumkan Jumlah Korban Virus Corona
Wang Yi membela cara negaranya dalam menangani virus, seraya mengakui bahwa wabah tersebut adalah "tantangan hebat".
Editor: Hasanudin Aco
AFP/HECTOR RETAMAL
Para staf di Rumah Sakit Palang Merah Wuhan, China, Sabtu (25/1/2020), menggunakan pelindung khusus, untuk menghindari serangan virus corona yang mematikan.
Dia memaparkan bahwa total kasus penularan yang terjadi di seluruh dunia sekitar satu persen dari total kasus yang dilaporkan di China.
"Ini adalah penyakit dengan tingkat infeksi mematikan. Jadi kami membuat pengorbanan demi keamanan kesehatan global," paparnya.
Baca: Sudah 8 Korban Terinfeksi Virus Corona di Tokyo Jepang
Total ada empat korban meninggal virus corona yang dilaporkan di luar China.
Masing-masing terjadi di Perancis, Hong Kong, Jepang, dan Filipina.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul China Mengeluh Ada Negara yang Bereaksi Berlebihan atas Wabah Virus Corona
(Kompas.com/Ardi Priyatno Utomo)
Berita Rekomendasi