Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tom Cruise Gandeng NASA untuk Syuting Film Aksi di Luar Angkasa

Bintang laga Tom Cruise tengah mengerjakan pengambilan film di luar angkasa bersama National Aeronautics and Space Administration (NASA).

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
zoom-in Tom Cruise Gandeng NASA untuk Syuting Film Aksi di Luar Angkasa
IG Tom Cruise
Tom Cruise Bekerja Sama dengan NASA untuk Syuting Film Aksi di Luar Angkasa 

Ia juga tergantng di sisi pesawat saat lepas landas di film Mission: Impossible Rogue Nation pada 2015 lalu.

Pada film seri Mission: Impossible Ghost Protocol, Tom Cruise memanjat gedung pencakar langit Burj Khalifa di Dubai.

Sebagai catatan, syuting film Mission: Impossible 7 ditunda, Februari 2020 ini.

Baca: Sinopsis Film Vanilla Sky yang Dibintangi Tom Cruise, Tayang Malam Ini di TRANSTV Pukul 23.00 WIB

Baca: Aksi Tom Cruise dalam Film Jack Reacher, Tayang di Bioskop TransTV Pukul 21.00

Mengingat merebaknya wabah virus corona di Italia.

Pandemi ini juga menyebabkan produksi film dan televisi Hollywood di seluruh dunia dihentikan sementara.

Tak hanya itu saja, karena virus corona, bioskop di seluruh dunia juga ditutup.

Baca: 7 Film Bertema Liburan yang Bisa Ditonton Selama Karantina Mandiri di Rumah

Baca: Bioskop Paris Tayangkan Film di Dinding Apartemen Saat Pandemi Covid-19

(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas