Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendiri WikiLeaks Julian Assange Bakal Diekstradisi ke AS, Terancam Penjara 175 Tahun

Assange, yang saat ini ditahan di Penjara Belmarsh dengan keamanan maksimum di London tenggara, memiliki waktu 14 hari untuk mengajukan banding.

Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Pendiri WikiLeaks Julian Assange Bakal Diekstradisi ke AS, Terancam Penjara 175 Tahun
AP
Julian Assange 

Militer AS telah menolak untuk menghukum awak helikopter tersebut. Mereka juga mengatakan bahwa ada "pemberontak dan wartawan di daerah di mana pasukan AS akan disergap itu."

Bocoran lainnya adalah Prosedur Operasi Standar untuk Delta Camp" di Guantanamo, dokumen manual milik Angkatan Darat AS untuk prajurit yang berurusan dengan tahanan di Delta Camp, dirilis di Wikileaks pada 2007.

Dalam dokumen itu diketahui bahwa para tahanan yang sakit dapat mengalami penundaan perawatan di Palang Merah hingga empat minggu. Hal itu membuat kelompok-kelompok hak asasi manusia prihatin.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas