Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dampak Letusan Gunung Mauna Loa di Hawaii: Gas Vulkanik, Partikel Kaca, hingga Vog

Dampak letusan Gunung Mauna Loa di Hawai. Ada gas vulkanik, partikel kaca, hingga vog atau kabut vulkanik. Mauna Loa meletus pada 27 November 2022.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Dampak Letusan Gunung Mauna Loa di Hawaii: Gas Vulkanik, Partikel Kaca, hingga Vog
SFGATE/National Park Service/Bob Serbert
Letusan lava pijar Gunung Mauna Loa saat erupsi tahun 1984. Berikut ini dampak letusan gunung Mauna Loa yang erupsi pada 27 November 2022. 

Penumpang dengan penerbangan ke Bandara Internasional Hilo (ITO) atau Bandara Internasional Ellison Onizuka Kona di Keahole (KOA) harus memeriksa maskapai penerbangan sebelum menuju ke bandara karena aktivitas vulkanik di Mauna Loa.

Administrasi Penerbangan Federal AS memantau dengan cermat letusan gunung berapi dan akan mengeluarkan peringatan lalu lintas udara setelah ukuran awan abu ditentukan.

Saat ini, Departemen Kesehatan Hawaii mencatat kualitas udara mulai kembali normal.

Mereka akan terus memantau aktivitas gunung Mauna Loa untuk melaporkan setiap perkembangan.

(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)

Artikel lain terkait Gunung Mauna Loa Meletus

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas