Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Elektabilitas Donald Trump vs Joe Biden Pasca-Insiden Penembakan, Trump Memimpin

Di hari penembakan terjadi, sejumlah media Amerika merilis elektabilitas Donald Trump vs Joe Biden di Pilpres AS 2024.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Yurika NendriNovianingsih
zoom-in Elektabilitas Donald Trump vs Joe Biden Pasca-Insiden Penembakan, Trump Memimpin
AFP/Rebecca Droke dan Samuel Corum
Capres sekaligus mantan Presiden AS, Donald Trump, tertembak saat kampanye di Pennsylvania, Sabtu (13/7/2024) (kiri). Petahana Joe Biden berbicara soal insiden penembakan trump, Sabtu (kanan) - Di hari penembakan terjadi, sejumlah media Amerika merilis elektabilitas Donald Trump vs Joe Biden di Pilpres AS 2024. 

Partai Republik akan secara resmi memilih calon presiden dan wakil presiden di Milwaukee.

  • 19 Agustus: Konvensi Nasional Partai Demokrat

Mirip dengan konvensi Partai Republik sebulan sebelumnya, Partai Demokrat akan secara resmi mencalonkan calon presiden mereka di Chicago.

  • 10 September: Debat capres kedua

Dua kandidat utama akan bertemu lagi seminggu setelah Hari Buruh (biasanya warga Amerika mulai menaruh perhatian pada pemilu).




Dalam debat pertama pada bulan Juni, Trump menyampaikan kebohongan yang keterlaluan, sedangkan kinerja buruk Biden melemahkan pencalonannya.

  • 5 November: Hari pemilihan

Pemungutan suara dibuka pada Selasa di awal bulan November, meskipun pemungutan suara lebih awal dan pemungutan suara melalui pos berarti banyak orang Amerika yang sudah memilih.

Penghitungan surat suara akan berlangsung selama berminggu-minggu di beberapa negara bagian.

  • 6 Januari 2025: Sertifikasi hasil

Setelah semua suara dihitung, hasilnya harus disahkan oleh Kongres.

  • 20 Januari 2025: Inaugurasi
BERITA TERKAIT

Presiden baru yang terpilih akan dilantik untuk masa jabatan keduanya di tangga Gedung Capitol di Washington, DC.

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas