Pertahanan Udara Houthi Kembali Beraksi, Korbannya Drone MQ-9 Reaper Amerika Seharga Rp 480 Miliar
Houthi mengklaim pertahanan udara mereka telah berhasil menembak jatuh pesawat nirawak MQ-9 Amerika di provinsi timur laut Marib.
Penulis: Malvyandie Haryadi
William ROSADO / ANGKATAN UDARA AS / AFP
Penampakan MQ-9 Reaper (UAV atau drone). Drone ini dikabarkan ditembak jatuh Kelompok Houthi saat berada di langit Yaman.
Selanjutnya, angkatan bersenjata Amerika Serikat dan Inggris mulai melancarkan serangan gabungan terhadap posisi-posisi yang dikuasai Houthi di beberapa kota Yaman, menggunakan pesawat terbang, kapal perang, dan kapal selam, yang menargetkan lokasi-lokasi rudal Houthi, pesawat nirawak, dan sistem radiolokasi.
Namun sejauh ini, upaya tersebut tidak membuahkan hasil sebagaimana yang diharapkan Israel, AS, dan para sekutunya.