Walikota dan Wawalkot Batam: Selamat dan Sukses HUT ke 8 Tribunnews.com
Walikota dan Wakilwalikota Batam, Muhamad Rudi dan Amskar Achmad mengucapkan selamat ulang tahun kepada Tribunnews.com yang ke 8.
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Walikota dan Wakilwalikota Batam, Muhamad Rudi dan Amskar Achmad mengucapkan selamat ulang tahun kepada Tribunnews.com yang ke 8.
Ucapan disematkan dalam karangan bunga yang diterima redaksi Tribunnews.com, Kamis (22/3/2018).
Baca: Kecewa Tak Miliki Anak Laki-Laki, Dokter Terkemuka ini Aniaya Bayi Perempuannya yang Berusia 3 Bulan
"Selamat dan sukses HUT ke 8 Tribunnews.com," pesan keduanya.
Karangan bunga mereka, didominasi warna merah dan ungu, serta dihiasi bunga bewarna kuning, ungu, dan putih.
Tribunnews.com, merayakan ulang tahunnya ke 8 pada Kamis, (22/3/2018).
Baca: Bola Sport: From Local to Viral!
Di usianya yang ke 8, Tribunnews.com telah berhasil menjadi portal berita nomor satu di Indonesia.
Dalam perayaan ulang tahun tahun ini, Tribunnews.com, mengambil tema, local to viral.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Menteri Eko: Selamat Sukses HUT Tribun Ke 8, http://www.tribunnews.com/kabar-palmerah/2018/03/22/menteri-eko-selamat-sukses-hut-tribun-ke-8.
Editor: Samuel Febrianto
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.