Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Anak Sering Meludah? Waspada, Itu Tanda-tanda Cacing Bersarang di Tubuhnya

Jika anak mulai banyak meludahkan air liurnya tanpa sebab atau alasan apa pun, sebaiknya Ibu jangan memarahinya.Itu tanda cacingan.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Anak Sering Meludah? Waspada, Itu Tanda-tanda Cacing Bersarang di Tubuhnya
NET
Ilustrasi anak cacingan 

Tidak bisa tidur nyenyak
Sakit perut, gatal, gelisah semua bisa menyebabkan tidur anak terganggu di malam hari, dan Ibu di sini bisa menduga cacing sebagai penyebabnya.

Memasukkan benda ke mulut

Salah satu alasan anak mendapatkan cacing adalah karena mereka memasukkan benda-benda yang terinfeksi atau terkontaminasi ke dalam mulut mereka.

Namun, ketika anak cacingan, mereka cenderung melakukan ini lebih banyak, dan ini memperkuat anggapan anak memiliki cacing di ususnya, terutama jika disertai dengan nafsu makan yang menurun.

Ruam kulit
Dalam beberapa kasus yang sangat jarang, cacing dapat menyebabkan jerawat di kulit atau bercak merah di tangan dan kaki anak-anak Ibu.

Nah, mulai sekarang Ibu perlu lebih awas dan cegah anak mengalami cacingan dengan minum obat resep dokter dan mengonsumsi makanan bergizi.

Berita Rekomendasi
Sumber: Nakita
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas