Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Manfaat dan Resiko CrossFit: Meningkatkan Kekuatan Fisik hingga Membakar Kalori

Bagi orang-orang yang menginginkan tubuh atletis tentu tidak asing mendengar kata crossFit, program paltihan tersebut memiliki manfaat dan resiko.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Manfaat dan Resiko CrossFit: Meningkatkan Kekuatan Fisik hingga Membakar Kalori
KOMPAS.com/ GLORI K WADRIANTO
Dalam olahraga Crossfit, salah satu gerakan dasar yang sering dilakukan adalah melakukan lompat tali (skipping). 

Jika ini terjadi, sel-sel otot dapat pecah dan isinya dapat bocor ke dalam aliran darah, yang akhirnya merusak ginjal bahkan sampai gagal ginjal.

Sehingga perlu dilakukan perawatan oleh pihak medis secara cepat.

CrossFit.
CrossFit. (apki.or.id)

Berikut struktur kelas CrossFit, dilansir Tribunnews dari nerdfitness.com:

1. Kelas pengenalan

Pada kelas ini diperuntukkan bagi orang yang belum pernah mencoba CrossFit sebelumnya. 

Biasanya ada pengenalan singkat dan latihan gerakan berat badan.

Pada tahapan awal sebelum memulai latihan, biasanya pelatih akan memberikan materi mengenai cara melakukan gerakan-gerakan dengan benar agar para peserta terhindar dari cedera.

BERITA REKOMENDASI

2. On Ramp / Elements

Jika Anda tertarik untuk bergabung dengan latihan CrossFit reguler, kemungkinan diharuskan untuk mengikuti kursus On Ramp / Elements. 

Tujuannya adalah untuk mengajarkan sembilan gerakan dasar CrossFit dan semua tentang bentuk yang tepat. 

3. Kelas regular

Kelas CrossFit reguler membutuhkan waktu antara 45 menit hingga satu jam. 


Orang-orang akan melakukan gerakan-gerakan sesuai instruksi.

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas