Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Tertarik Minum Air Rendaman Ketumbar, Wanita ini Malah Mengeluh Mual Muntah dan Perutnya Sakit

Tertarik khasiat minum air rendaman ketumbar yang banyak dijual di media, wanita ini malah sakit, mual, dan muntah.

Editor: Nakita
zoom-in Tertarik Minum Air Rendaman Ketumbar, Wanita ini Malah Mengeluh Mual Muntah dan Perutnya Sakit
Pixabay/PDPics
Ketumbar bisa berbahaya untuk orang dengan 7 kondisi ini 

TRIBUNNEWS.COM - Air rendaman ketumbar adalah minuman sehat yang sangat berkhasiat.

Tak usah heran, beberapa media menganjurkannya untuk meminumnya di pagi hari demi kesehatan dan kebugaran.

Sayangnya, tak tersorot media, tidak semua orang dapat merasakan khasiat dan kebaikan dari air rendaman ketumbar.

Sebabnya, tidak semua orang cocok dan punya kondisi kesehatan yang sama sehingga aman mengonsumsi ketumbar.

Pada beberapa orang, air rendaman ketumbar justru dapat menimbulkan gangguan kesehatan.

Seperti salah seorang wanita ini yang mengeluhkan mengalami nyeri lambung, bahkan mual, dan muntah usai mengonsumsi air rendaman ketumbar. Ada juga yang merasakan tenggorokannya gatal hingga batuk-batuk.

Siapakah yang sebaiknya tidak mengonsumsi air rendaman ketumbar? Ada 7 kondisi.

Berita Rekomendasi

Halaman Selanjutnya--->>> 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas