Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Mimpi Punya Perut Rata? 5 Makanan Ini Sebaiknya Berhenti Dikonsumsi Mulai dari Sekarang

Tak cukup dengan olahraga, 5 makanan ini juga sebaiknya berhenti dikonsumsi jika ingin punya perut yang rata.

Editor: Nakita
zoom-in Mimpi Punya Perut Rata? 5 Makanan Ini Sebaiknya Berhenti Dikonsumsi Mulai dari Sekarang
dok. Shutterstok
Ilustrasi perut rata 

Mimpi Punya Perut Rata? 5 Makanan Ini Sebaiknya Berhenti Dikonsumsi Mulai dari Sekarang

TRIBUNNEWS.COM – Cara mudah memiliki perut rata tanpa olahraga, cukup dengan menghindari 5 makanan ini.

Bukan cuma wanita, para pria juga tentunya mendambakan perut yang rata tanpa tumpukan lemak.

Sayangnya, lemak di perut bisa dibilang lemak yang cukup sulit untuk disingkirkan.

Alhasil, tak sedikit orang yang rela menghabiskan waktu berjam-jam untuk berolahraga keras.

Jika Anda termasuk yang gemar berolahraga, sebaiknya jangan berpuas diri dulu.

Pasalnya, olahraga yang gila-gilaan ternyata tidak cukup untuk membuat perut seketika menjadi rata.

Berita Rekomendasi

Agar perut bisa rata tanpa ada lemak, Anda juga perlu memerhatikan asupan makanan yang dikonsumsi sehari-hari.

Melansir dari Times of India, berikut ini 5 makanan yang wajib dihindari supaya perut menjadi rata:

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Sumber: Nakita
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas