Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Sinopsis While You Were Sleeping Episode 5, Tayang Sabtu 20 Juni 2020 di Indosiar pukul 21.00 WIB

Berikut sinopsis drama Korea While You Were Sleeping episode 5, saat Pak Park mengetahui siapa sebenarnya Hong Joo

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Sinopsis While You Were Sleeping Episode 5, Tayang Sabtu 20 Juni 2020 di Indosiar pukul 21.00 WIB
SBS
While You Were Sleeping - Sinopsis Drama Korea While You Were Sleeping Episode 5, Tayang Sabtu 20 Juni 2020 di Indosiar pukul 21.00 WIB 

Tetapi Min Jung-Ha mengatakan kalau Hong Joo seperti femme fatale, tipa wanita yang banyak disukai pria.

---

Di Restoran Hong Joo

---

Saat berada di sana Han Woo-Tak mulai menganalisis tentang mimpi mereka bertiga, bahwa Jae Chan sering memimpikan Hong Joo.

Sedangkan Han Woo Tak sering memimpikan Jae Chan.

Ia senang bisa mendapat anugerah mimpi-mimpi seperti itu.

Berita Rekomendasi

Hingga akhirnya Hong Joo bertanya bagaimana jika Han Woo-Tak melihat dirinya sendiri mati selagi bertugas, apakah ia akan berhenti jadi polisi.

---

Pak Park mengetahui siapa sebenarnya Hong Joo

Saat balik ke kantor Pak Park Dae-Young baru ingat kalau Nam Hong Joo adalah seorang reporter wanita dari berita lokal SBC.

Dia selalu paling depan setiap mengawal para tersangka, dan membombardir jaksa dengan banyak pertanyaan.

Tetapi tiba-tiba Ia menghilang begitu saja dan mengira kalau ia di kirim ke luar negeri sebagai koresponden.

Shin Hee-Min penasaran padahal wanita itu memiliki karir sukses tetapi justru sekarang bekerja di restoran.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas