Tips Buat Menu MPASI untuk Bayi di Rumah, Pastikan Belanja Sayur dan Buah Segar
Simak tips mudah sebelum membuat MPASI di rumah, pastikan berbelanja kebutuhan sayur dan buah yang segar, kini lebih mudah lewat online.
Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
Sebaiknya MPASI tidak menambahkan gula, garam, dan zat tambahan lainnya.
Apalagi untuk menu MPASI enam bulan si kecil yang baru belajar makan.
Buat makanan dengan rasa yang hambar.
Pun tekstur juga harus lembut.
Pilih bahan makanan yang tidak memicu alergi pada si kecil.
5. Nutrisi yang Dibutuhkan
Siapkan MPASI yang memenuhi nutrisi yang dibutuhkan.
Berita Rekomendasi
Kandungan nutrisi pada makanan tentu akan memengaruhi tumbuh kembang si kecil.
Di antaranya, karbohidrat dan lemak sebagai sumber energi, protein hewani, vitamin, mineral dan zat besi.
Cara ini akan membantu meningkatkan berat badan pada bayi.
(Tribunnews.com/Ayumiftakhul)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.