Bacaan Surat Al-A'la, dalam Arab dan Latin serta Artinya
Berikut ini bacaan surat Al-A'la yang merupakan surat ke-87 dengan total 19 ayat.
Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Tiara Shelavie
Pixabay
Ilustrasi Al-Quran - Berikut ini bacaan surat Al-A'la yang merupakan surat ke-87 dengan total 19 ayat.
TRIBUNNEWS.COM - Inilah bacaan surat Al-A'la dalam tulisan Arab dan latin.
Surat Al-A'la sering dibacakan imam saat shalat Jumat.
Al-A'la merupakan surat ke-87 dengan total 19 ayat.
Baca juga: Surat Ad-Dhuha dalam Tulisan Arab dan Latin Lengkap Beserta Terjemahannya
Berikut bacaannya:
سَبِّحِ اسۡمَ رَبِّكَ الۡاَعۡلَىۙ
Sabbihisma Rabbikal A'laa
1. Sucikanlah nama Tuhanmu Yang Mahatinggi,
Berita Rekomendasi
الَّذِىۡ خَلَقَ فَسَوّٰى
Allazii khalaqa fasawwaa
2. Yang menciptakan, lalu menyempurnakan (ciptaan-Nya).
وَالَّذِىۡ قَدَّرَ فَهَدٰى
Wallazii qaddara fahadaa
3. Yang menentukan kadar (masing-masing) dan memberi petunjuk,
وَالَّذِىۡۤ اَخۡرَجَ الۡمَرۡعٰى