Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

5 Hal jadi Tradisi Lebaran yang Cuma Ada di Indonesia, Kue Kering hingga Takbiran

Inilah 5 tradisi lebaran yang hanya ada di Indonesia dan menjadi ciri khas.

Penulis: Salma Fenty Irlanda
Editor: Bobby Wiratama
zoom-in 5 Hal jadi Tradisi Lebaran yang Cuma Ada di Indonesia, Kue Kering hingga Takbiran
Tribunnews/JEPRIMA
Sejumlah anak-anak saat melakukan pawai obor untuk menyambut malam takbiran di kawasan Matraman, Jakarta Timur, Selasa (4/6/2019). Selain membawa obor, pawai dimeriahkan dengan iringan alat musik beduk, bas, dan drum. Sepanjang rute pawai, takbir pun dikumandangkan. Takbiran menjadi salah satu tradisi yang hanya ada di Indonesia. 

4. Makan Ketupat

Ketupat merupakan beras yang dibungkus dengan daun ketupat atau semacam janur, lalu direbus.

Biasanya, ketupat lebaran akan dimakan bersama dengan opor ayam, sambel goreng, rendang daging, juga kerupuk yang jadi makanan wajib disajikan saat lebaran.




Setiap daerah memiliki keunikan tersendiri saat mengolah dan menyajikan ketupat.

Ketupat akan terasa lebih nikmat saat disantap bersama dalam momen kumpul keluarga.

5. Kue Lebaran

Berbagai kue khas lebaran hanya ada di Indonesia.

BERITA TERKAIT

Mulai dari Kue Kacang, Sagu Keju, hingga Kue Semprit.

Tak hanya kue-kue di atas, beberapa kue bahkan menjadi 'ikon' lebaran telah tiba.

Di antaranya, Kue Nastar, Putri Salju, hingga Kastengel.

Jika tak sempat membuat, kue khas lebaran saat ini sudah banyak tersedia di toko-toko kue.

Banyak juga yang dijual melalui Tokopedia.

Kamu bisa memilih toko favorit langgananmu, tentu saja dengan harga yang sesuai dengan kantongmu.

Dapatkan diskon, cashback, dan juga promo menarik lainnya hanya di Tokopedia.

(Tribunnews.com/ Salma)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas