Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Menerka Seberapa Besar Pelantikan Kaesang sebagai Ketum PSI Memengaruhi Peta Pilpres 2024

Putra Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep kini telah resmi dilantik menjadi Ketum PSI, lantas siapakah yang akan dipilih PSI di Pilpres 2024 nanti?

Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Suci BangunDS
zoom-in Menerka Seberapa Besar Pelantikan Kaesang sebagai Ketum PSI Memengaruhi Peta Pilpres 2024
Warta Kota/Yulianto
Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep memimpin rapat perdana dengan para jajaran DPP PSI di Kantor DPP PSI, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (26/9/2023). Putra Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep kini telah resmi dilantik menjadi Ketum PSI, lantas siapakah yang akan dipilih PSI di Pilpres 2024 nanti? 

"Tentang Cak Imin ya... apa yang diwaspadain itu apa? maksudnya PSI diwaspadai? atau gimana? berarti parpol lain harus waspada dengan PSI. Ditanyanya ke Cak Imin kenapa waspada ke kita. Kok malah tanyanya ini ke kami," kata Kaesang saat ditemui di Kantor DPP PSI, Jakarta, Selasa (26/9/2023).

Kaesang mempertanyakan alasan PSI harus diwaspadai oleh Cak Imin.

Pasalnya, PSI hanya memperoleh 1,89 persen suara dalam Pemilu 2019 yang lalu.

"Karena mau bagaimanapun kan kita lihat kemarin di 2019, dapet berapa kemarin? 1,89 persen. Masa waspada dengan 1,89 persen," katanya.

(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Rahmat Fajar Nugraha)

Baca berita lainnya terkait Pilpres 2024.

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas