Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Hari Kampanye ke-57, Ganjar Bakal Sapa Nelayan di Kendal Hingga Hadiri Pesta Rakyat di Sukoharjo 

Ganjar Pranowo pada hari ke-57 masa kampanye Selasa (23/1/2024) akan berkunjung ke Salatiga, Kendal dan Sukoharjo temui nelayan sert ikut pesta rakyat

Penulis: Rahmat Fajar Nugraha
Editor: Theresia Felisiani
zoom-in Hari Kampanye ke-57, Ganjar Bakal Sapa Nelayan di Kendal Hingga Hadiri Pesta Rakyat di Sukoharjo 
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo berorasi saat kampanye terbuka bertajuk Hajatan Rakyat di Lapangan EXPO, Lampung Selatan, Lampung, Senin (22/1/2024). Hajatan Rakyat yang merupakan singkatan dari harapan jutaan rakyat itu mengusung konsep merakyat seperti sosok Ganjar yang sederhana dan dekat dengan rakyat. Ganjar Pranowo pada hari ke-57 masa kampanye Selasa (23/1/2024) akan berkunjung ke Kendal dan Sukoharjo Jateng temui nelayan dan ikut pesta rakyat. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Calon presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo pada hari ke-57 masa kampanye akan berkunjung ke kota Kendal, Jawa Tengah Selasa (23/1/2024).

Berdasarkan informasi yang Tribunnews.com himpun. Pagi harinya Ganjar akan memulai kampanye dengan menyapa para relawannya di Salatiga, Jawa Tengah.

Kemudian pada siang harinya Ganjar dijadwalkan ke Pondok pesantren, Manbaul Hikmah Kaliwungu Kendal, Jawa Tengah.

Lanjut sore harinya mantan Gubernur Jawa Tengah itu akan menghadir pesta rakyat di Desa Sombong Sari, Kendal, Jawa Tengah.

Jelang petang Ganjar akan bersilahturahmi dengan KH Danil Rouyan Rois Suriah di Kendal Jawa Tengah

Terakhir menutup kampanyenya di hari ini. Ganjar akan menghadiri pesta rakyat di Lapangan Soho Sukoharjo, Jawa Tengah.

Baca juga: Akui Senang Berpasangan dengan Mahfud MD, Ganjar: Seperti Kata Gus Dur, Peluru Tak Terkendali

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo berorasi saat kampanye terbuka bertajuk Hajatan Rakyat di Lapangan EXPO, Lampung Selatan, Lampung, Senin (22/1/2024). Hajatan Rakyat yang merupakan singkatan dari harapan jutaan rakyat itu mengusung konsep merakyat seperti sosok Ganjar yang sederhana dan dekat dengan rakyat. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo berorasi saat kampanye terbuka bertajuk Hajatan Rakyat di Lapangan EXPO, Lampung Selatan, Lampung, Senin (22/1/2024). Hajatan Rakyat yang merupakan singkatan dari harapan jutaan rakyat itu mengusung konsep merakyat seperti sosok Ganjar yang sederhana dan dekat dengan rakyat. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN (TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas