KPU dan Hasto Kristiyanto Saling Bantah soal Dugaan Penguncian Perolehan Suara PDIP di Pemilu 2024
Berikut rentetan bantahan dari KPU dan Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto, terkait dugaan adanya penguncian suara Ganjar-Mahfus di angka 17 persen.
Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Garudea Prabawati

Kolase Tribunnews
Foto Ketua KPU, Hasyim Asy'ari dan Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto. | Berikut rentetan bantahan dari KPU dan Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto, terkait dugaan adanya penguncian suara Ganjar-Mahfus di angka 17 persen.
"Bagaimana mungkin data strategis menggunakan swasta, yaitu Alibaba. Dan ada kepentingan geopolitik terkait pertarungan antara AS dan China, sehingga ini sudah tidak benar semuanya," kata Hasto.
Atas hal itu, Hasto menilai cara-cara berpolitik tersebut tidak benar. Sudah mereduksi kedaulatan sebagai bangsa.
"Ini yang harus kita koreksi. Maka ketika KPU mencoba membantah, pertama ketika Sirekap dimatikan alasan dari KPU hackers. Itu tidak terbukti, itu sengaja manual di shut down," tegasnya.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Rahmat Fajar Nugraha/Milani Resti Dilanggi)
Baca berita lainnya terkait Pemilu 2024.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.