Daftar 8 Menteri Jokowi Masuk Bursa Pilkada 2024, Ada Nadiem hingga Sandiaga
Inilah 8 menteri Jokowi yang diisukan akan maju pada Pilkada 2024. Di antaranya ada Mendikbudristek Nadiem Makarim hingga Menparekraf Sandiaga Uno.
Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Whiesa Daniswara
Salah satunya ialah Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir.
Selain Erick Thohir, ada nama Kaesang Pangarep, Heru Budi Hartono, Grace Natalie Louisa, Erick Thohir, Deddy Corbuzier, dan Basuki Tjahaja Purnama (BTP) alias Ahok.
Keenam nama itu dipilih berdasarkan rapat pleno yang digelar DPD PSI Jakarta Barat pada Minggu (7/7/2024) kemarin.
Selanjutnya, nama-nama tersebut akan diserahkan kepada Dewan Pimpinan Daerah (DPW) PSI DKI Jakarta untuk dievaluasi lebih lanjut.
Dari hasil evaluasi, DPW PSI DKI Jakarta bakal kembali menyaring beberapa nama untuk selanjutnya diusulkan kepada DPP.
Nantinya, DPP PSI yang akan menentukan cagub dan cawagub yang akan diusung dalam Pilkada Jakarta 2024.
“Proses seleksi ini sangat penting untuk memastikan bahwa PSI Jakarta dapat mengusung calon-calon yang memiliki integritas, kompetensi, dan visi yang jelas untuk memajukan Jakarta,” tuturnya, diwartakan TribunJakarta.com.
Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul: Masuk Radar PSI Jakbar, Deddy Corbuzier Jadi Pesaing Kaesang hingga Ahok untuk Maju Pilkada Jakarta.
(Tribunnews.com/Deni/Fersianus/Galuh/Chaerul)(Kompas.com/Nicholas/Tatang)(TribunJakarta.com/Dionisius)