Hasil Real Count Pilkada Jakarta 2024 di Jaktim: Pramono-Doel Raih 635.170 Suara, RK-Suswono 535.613
Hasil real count Pilkada Jakarta 2024 di wilayah Kota Administrasi Jakarta Timur menunjukkan pasangan Pramono Anung-Rano Karno (Doel) menang.
Penulis: Wahyu Gilang Putranto
Editor: Suci BangunDS
TRIBUNNEWS.COM - Hasil real count Pilkada Jakarta 2024 di wilayah Kota Administrasi Jakarta Timur menunjukkan pasangan Pramono Anung-Rano Karno (Doel) menang atas Ridwan Kamil-Suswono dan Dharma Pongrekun-Kun Wardana.
Hasil real count Pilkada Jakarta 2024 yang dikutip dari hasil pindai dokumen rekapitulasi KPU di Jakarta Timur, menunjukkan Pramono-Doel unggul di 9 dari 10 kecamatan.
Pramono-Doel hanya kalah dari RK-Suswono di Kecamatan Pasar Rebo.
Hasil suara Pilkada Jakarta di Pasar Rebo menunjukkan RK-Suswono memperoleh 45.601 suara. Sedangkan Pramono-Doel memperoleh 40.046 suara.
Sementara Dharma-Kun memperoleh 10.168 suara.
Berikut hasil hitung suara Pilkada Jakarta 2024 di Kota Jakarta Timur, dikutip dari laman pilkada2024.kpu.go.id, Rabu (4/11/2024) sore:
Hasil Hitung Suara Pilkada Jakarta 2024 di Kota Jakarta Timur:
- Ridwan Kamil-Suswono: 535.613 (40,96 persen)
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 136.935 (10,47 persen)
- Pramono Anung-Rano Karno: 635.170 (48,57 persen)
Rincian Perolehan Tiap Kecamatan di Jakarta Timur
Matraman
- Ridwan Kamil-Suswono: 74.744
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 7.808
- Pramono Anung-Rano Karno: 82.552
Baca juga: Hasil Real Count KPU Pilkada Jateng: Ahmad Luthfi Kalah dari Andika Perkasa di Kota Solo
Pulogadung
- Ridwan Kamil-Suswono: 123.611
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 11.292
- Pramono Anung-Rano Karno: 134.903
Jatinegara
- Ridwan Kamil-Suswono: 49.001
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 13.073
- Pramono Anung-Rano Karno: 67.646
Kramatjati
- Ridwan Kamil-Suswono: 51.084
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 12.638
- Pramono Anung-Rano Karno: 57.334
Pasar Rebo
- Ridwan Kamil-Suswono: 45.601
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 10.168
- Pramono Anung-Rano Karno: 40.046
Cakung
- Ridwan Kamil-Suswono: 96.282
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 22.039
- Pramono Anung-Rano Karno: 111.213
Duren Sawit
- Ridwan Kamil-Suswono: 70.721
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 19.142
- Pramono Anung-Rano Karno: 97.218
Makasar
- Ridwan Kamil-Suswono: 36.517
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana: 9.672
- Pramono Anung-Rano Karno: 41.850
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.