Tak Ada Barang Hilang, Polisi Duga Tewasnya Purnawirawan TNI AL Di Pondok Labu Murni Pembunuhan
"Iya (pembunuhan) karena tidak ada barang-barang yang hilang saat itu. Nah, ini misteri, makanya kami akan kembangkan,"
Editor: Adi Suhendi
Berdasarkan hasil pemeriksaan sementara, Indra menyebut pelaku hanya satu orang. Namun, polisi masih mendalami hal tersebut untuk memastikannya.
Hunaedi tewas di rumahnya, Kompleks TNI AL, Pondok Labu, Jakarta Selatan, Kamis (5/4/2018) malam.
Hunaedi dianiaya saat dirinya tengah mengaji di ruang tengah rumah.
Sejauh ini enam orang telah diperiksa untuk mengungkap pembunuh Hunaedi.
Penulis : Nursita Sari
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul: Polisi Duga Tewasnya Pensiunan TNI AL Murni Pembunuhan, Bukan Perampokan
Berita Rekomendasi