Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Batik Air yang Tergelincir di Adisucipto Angkut 161 Penumpang

Ada 161 penumpang di pesawat tersebut.

Penulis: Abdul Qodir
Editor: Johnson Simanjuntak
zoom-in Batik Air yang Tergelincir di Adisucipto Angkut 161 Penumpang
TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY
Pesawat Batik Air rute penerbangan Jakarta-Yogyakarta mengalami kecelakaan di landasan Bandara Adisucipto, Yogyakarta, Jumat (6/11/2015). Pesawat diduga mengalami masalah saat mendarat akibat landasan yang basah diguyur hujan.Tidak ada korban jiwa dalam musibah tersebut. TRIBUNJOGJA/Bramasto Adhy 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pesawat Batik Air rute penerbangan Cengkareng-Jogjakarta dengan nomor penerbangan ID 6380 tergelincir atau incident overshoot saat mendarat di Bandara Adisucipto Jogjakarta, Kamis (6/11/2015) pukul 15.05 WIB.

Ada 161 penumpang di pesawat tersebut.

"Terdiri dari 158 penumpang dewasa, 2 anak-anak dan 1 bayi," kata Kepala Pusat Komunikasi Publik Kementerian Perhubungan, JA Barata saat dihubungi Tribunnews.com, Jumat (6/11/2015).

Laporan sementara yang diterima, seluruh penumpang selamat. "Tidak ada yang cidera," ujarnya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas