Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Di Tanah Suci, Bus Jemaah Haji Dilengkapi Lemari Es Hingga Tempat Charger

Tim transportasi Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) 1437 Hijriah/2016 Masehi memastikan kesiapan bus untuk jemaah haji.

Editor: Adi Suhendi
zoom-in Di Tanah Suci, Bus Jemaah Haji Dilengkapi Lemari Es Hingga Tempat Charger
TRIBUN JABAR/TRIBUN JABAR/Bukbis Candra Ismet Bey
Ilustrasi. 

Mereka adalah Qawafil, Rawahel, Saptco, dan Rabitat Mekkah.

Subhan menambahkan, tim transportasi PPIH akan bertindak tegas jika pengelola bus tidak memberikan layanan sesuai kontrak.

Sanksi yang diberikan bisa dari teguran, pemotongan pembayaran, hingga tidak dibayarkan sama sekali.

"Jika bus yang digunakan membahayakan jemaah, kami akan denda. Bus juga harus diganti," kata Subhan.

Menurut Subhan, bus yang digunakan jemaah haji tahun ini rata-rata keluaran tahun 2013 hingga 2016.

Tahun ini, bus akan melayani sekitar 87 ribu jemaah haji gelombang pertama, dengan jumlah armada 1.200 kendaraan. (MCH)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas