Suara AHY-Sylvi Jadi Rebutan Paslon Dua dan Tiga
Suara pemilih pasangan Agus-Sylvi yang mencapai 17% atau sekitar 936 ribu lebih, kini menjadi rebutan bagi dua pasang calon gubernur Jakarta yang lolo
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Putaran kedua pilkada Jakarta sudah di depan mata.
Selain menyiapkan strategi kampanye, tim pemenangan Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Syaiful Hidayat dan tim Anies Baswedan-Sandiaga Uno, juga sedang berebut suara pendukung pasangan Agus Yudhoyono- Sylviana Murni yang telah tersisih di putaran pertama.
Suara pemilih pasangan Agus-Sylvi yang mencapai 17% atau sekitar 936 ribu lebih, kini menjadi rebutan bagi dua pasang calon gubernur Jakarta yang lolos ke putaran kedua.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.