Seorang Kepala Daerah di Sumatera Terjaring OTT KPK?
Komisi Pemberantasan Korupsi dilaporkan melakukan operasi tangkap tangan (OTT).
Penulis: Malvyandie Haryadi
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi dilaporkan melakukan operasi tangkap tangan (OTT).
Kabar yang beredar, yang menjadi "korban" OTT kali ini adalah seorang kepala daerah di Sumatera. Ia ditangkap bersama istrinya.
Selain keduanya, KPK juga menangkap seorang yang diduga sebagai pemberi suap.
Hingga kini belum ada keterangan resmi dari KPK
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.