Cipta Panca Sebut Ongkos Politik Tidak akan Terlalu Besar jika Gerindra dan Demokrat Berkoalisi
Pengurus Harian DPP Partai Demokrat, Cipta Panca Laksana memberikan pendapat soal koalisi Demokrat dan Gerindra pada pemilihan presiden 2019.
Editor: Hestin Nurindah Lestari
TRIBUNNEWS.COM - Pengurus Harian DPP Partai Demokrat, Cipta Panca Laksana memberikan pendapat soal koalisi Demokrat dan Gerindra pada pemilihan presiden (Pilpres) 2019.
Panca mengatakan, jika Demokrat telah berkoalisi dengan Gerindra, maka biaya logistik atau ongkos politik yang dikeluarkan tidak akan besar.
Hal ini diungkapkan Cipta saat dirinya menjadi pembicara dalam program Inews, yang ia unggah melalui Twitter miliknya, @Panca66, Kamis (2/8/2018).
Sebelumnya, pembawa acara menanyakan terkait anggaran yang harus dikeluarkan pada pemilihan presiden (pilpres) 2019.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.