Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tinggal di Pedalaman, Suku Baduy Tolak Mentah-mentah Dana Desa 2,5 M

Suku Baduy tolak mentah-mentah dana desa sebesar Rp 2,5 miliar yang dikucurkan oleh pemerintah.

Penulis: Grid Network
zoom-in Tinggal di Pedalaman, Suku Baduy Tolak Mentah-mentah Dana Desa 2,5 M
Lucky Pransiska/Kompas.com
Tinggal di Pedalaman, Suku Baduy Tolak Mentah-mentah Dana Desa 2,5 M 

TRIBUNNEWS.COM - Suku Baduy menolak bantuan dana desa yang dikucurkan pemerintah.

Masyarakat adat Baduy di Desa Kanekes ini menolak dana desa senilai Rp 2,5 miliar.

Dana desa tersebut dikucurkan guna untuk pembangunan infrastruktur guna menunjang pertumbuhan ekonomi daerah tersebut.

Dikutip GridHot dari antaranews, penolakan ini dikarenakan pembangaunan dikhawatirkan akan merusak kelestarian adat.

Hal ini dikatakan oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa (DPMPD) Pemkab Lebak Rusito.

"Penolakan itu, karena pembangunan dikhawatirkan merusak kelestarian adat," kata Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Pemkab Lebak Rusito.

Halaman selanjutnya.

BERITA REKOMENDASI
Sumber: GridHot.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas