Fakta Menarik Pramuka yang Jarang Diketahui, Dipelopori Bangsawan Inggris hingga Diikuti Tokoh Top
Peringatan Hari Pramuka disahkan melalui Keputusan Presiden RI Nomor 448 Tahun 1961 tentang penganugerahan Panji Kepada Gerakan Pendidikan Kepanduan
Penulis: Maghita Primastya Handayani
Editor: Fathul Amanah
Surya/Ahmad Zaimul Haq
Atraksi Satuan Karya Pramuka usai Upacara Hari Pramuka ke-58 di halaman Gedung Grahadi, Kota Surabaya, Jawa Timur, Rabu (14/8/2019). Upacara Hari Pramuka dipimpin oleh Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa selaku Ketua Majelis Pembimbing Daerah Gerakan Pramuka (Kamabida) Jatim. Surya/Ahmad Zaimul Haq
TRIBUNNEWS.COM - Tepat pada hari ini, Rabu 14 Agustus 2019 Indonesia merayakan Hari Pramuka.
Peringatan Hari Pramuka disahkan melalui Keputusan Presiden RI Nomor 448 Tahun 1961 tentang penganugerahan Panji Kepada Gerakan Pendidikan Kepanduan Praja Muda Karana (Pramuka).
Sri Sultan Hamengku Buwno IX juga ditetapkan menjadi Bapak Pramuka Indonesia.
Dikutip Tribunewswiki.com dari Popularmechanics.com berikut empat fakta Pramuka yang jarang diketahui:
1. Pelopor Pramuka adalah seorang bangsawan Kerajaan Inggris
Pelopor Pramuka Dunia adalah Robert Stephenson Smyth Baden Powell, atau dikenal dengan Baden Powell.
Baden Powel memiliki gelar Baron, sehingga sering dijumpai beberapa tulisan yang menuliskan namanya sebagai Baron Baden Powell.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.