Kronologi Mahasiswa di Kendari yang Tewas Dengan Lubang di Dadanya, Dokter: Luka Tembak
Mahasiswa Universitas Halu Oleo tewas terkena tembakan di depan gedung DPRD Sulawesi Tenggara
Penulis: bagus gema praditiya sukirman
TRIBUNNEWS.COM - Seorang mahasiswa dari Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari, Sulawesi Tenggara bernama Immawan Randy tewas dengan lubang di dadanya.
Dikutip dari Kompas.com, Insiden tersebut terjadi di depan Gedung Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Sulawesi Tenggara, Kamis (26/9/2019).
Kepala Bidang Humas Polda Sultra AKBP Harry Goldenhart menceritakan kronologi tewasnya Randy.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.