Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ikut 'Berkeringat' Dukung Jokowi, 3 Partai Koalisi Ini Justru Tak Dapat Kursi di Kabinet

Inilah tiga partai koalisi yang tidak mendapat satu kursi pun di kabinet. Padahal mereka ikut 'berkeringat' dukung Jokowi di Pilpres 2019.

Penulis: Sri Juliati
Editor: Daryono
zoom-in Ikut 'Berkeringat' Dukung Jokowi, 3 Partai Koalisi Ini Justru Tak Dapat Kursi di Kabinet
Tribunnews.com
Jokowi memperkenalkan menteri dan wakil menterinya dengan gaya lesehan di tangga Istana. 

Namun, mereka terkena perombakan alias resuffle sehingga hanya menyisakan Wiranto.

Terkait tidak adanya menteri atau wakil menteri dari Hanura di Kabinet Indonesia Maju, Wakil Sekretaris Jenderal Partai Hanura, Bona Simanjuntak, menyampaikan kekecewaannya.

"Kalau istilah Pak Erick Thohir berkeringat, kami berdarah-darah (saat pilpres)," ujar Bona dalam diskusi bertajuk 'Kabinet Bikin kaget' di kawasan Menteng, Jakarta, Sabtu (26/10/2019).

Ia juga mengatakan, kadernya belum ikhlas.

"Kalau ikhlas, kader belum. Kami masih menunggu ke depan, masih terus bergulir," ujar dia, dikutip dari Kompas.com.

Meski menyatakan belum ikhlas, Bona menyebut Hanura tetap pada sikapnya tidak akan menjadi oposisi.

"Kalau oposisi kami tidak, kami dukung dari awal," katanya lagi.

BERITA TERKAIT

Bona juga menyebut, sebetulnya Hanura sudah mengajukan nama-nama SDM unggul yang berasal dari partainya.

"Pasti diajak bicara, ketum pasti diajak bicara. Kemudian bahkan bercanda waktu itu, daftar nama sudah canda-canda biasa."

"Pada dasarnya kami memberikan SDM kami yang luar biasa yang mumpuni kepada Pak Jokowi, tetapi yang ini juga bagian dari pada hak prerogatif beliau," kata Bona.

2. Partai Bulan Bintang (PBB)

Bila Hanura merasa kecewa karena tidak ada kadernya yang jadi menteri atau wakil menteri, lain halnya dengan PBB.

PBB yang ikut membantu Jokowi di Pilpres 2019 mengaku tidak kecewa walau tidak ada satu pun kader PBB di Kabinet Indonesia Maju.

"Kami tidak kecewa, kami tidak bersedih, kami tidak merongrong karena itu adalah hak prerogatif presiden," kata Sekjen Partai Bulan Bintang (PBB) Ferry Noor, saat dihubungi, Minggu (27/10/2019).

Baca: Amien Rais: Kalau 6 Bulan Kabinet Jokowi Tak Bisa Apa-apa, Kita Jewer

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas