Gaji CPNS 2019 DKI Jakarta Bisa Capai Rp 20 Juta Per Bulan, Berikut Rinciannya
CPNS 2019 di Pemprov DKI Jakarta dengan gelar Sarjana 1 (S-1) dikabarkan akan mendapatkan gaji hingga Rp 20 juta per bulan.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Tiara Shelavie
Tribunnews
Berikut Rincian Gaji Terbaru PNS 2019, DKI Jakarta akan Terima Gaji Hingga Rp 20 Juta per Bulannya.
· PNS dan Calon PNS yang sakit lebih dari 3 bulan berturut-turut
· dan lain-lain
Berikut rincian gaji terbaru yang lolos CPNS 2019 mulai dari golongan 1 hingga 4, dilansir Tribunnews dari Wartakotalive.com:
Golongan I
PNS golongan I biasanya diperuntukkan bagi PNS yang berpendidikan sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP).
- Golongan I-A sebesar Rp 1.560.800
- Golongan I-B sebesar Rp 1.704.500
Berita Rekomendasi
- Golongan I-C sebesar Rp 1.776.600
- Golongan I-D sebesar Rp 1.851.800.
Golongan II
PNS golongan II biasanya dijabat oleh pegawai yang berpendidikan SLTA/sederajat hingga D-III.
- Golongan II-A: Rp 2.022.200
- Golongan II-B: Rp 2.208.400
- Golongan II-C: Rp 2.301.800