Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rocky Gerung Ditantang Junimart untuk Tunjukkan Letak Ketidakpahaman Jokowi Terhadap Pancasila

Politisi PDIP Junimart Girsang menanyakan maksud perkataan Rocky Gerung soal Presiden Tidak Paham Pancasila.

Editor: Lita Andari Susanti
zoom-in Rocky Gerung Ditantang Junimart untuk Tunjukkan Letak Ketidakpahaman Jokowi Terhadap Pancasila
Tangkap Layar Youtube Talk Show tvOne
Rocky Gerung dan Junimart Girsang 

TRIBUNNEWS.COM - Politisi PDIP Junimart Girsang menanyakan maksud perkataan Rocky Gerung soal Presiden Tidak Paham Pancasila.

Menurut Junimart, tidak seharusnya kebebasan berekspresi digunakan untuk melakukan fitnah terutama kepada Presiden.

Hal ini dinilai sangat naif bagi bangsa Indonesia.

Lebih lanjut Junimart mengatakan bahwa selama ini sikap Jokowi sudah menunjukkan bahwa nilai-nilai Pancasila.

"Bagaimana mungkin Pak Jokowi presiden kita ini tidak paham Pancasila sementara dari sikap perilaku dia itu menunjukkan nilai-nilai Pancasila," sambungnya.

 Ketua PBNU Beri Kritikan untuk Pemerintahan Jokowi: Negara Dikuasai Orang-orang yang Punya Duit

 Tanggapan Ratna Sarumpaet Soal Jabatan Prabowo Sebagai Menteri Pertahanan: Kurang Etis Ya

Mendengar ucapan Junimart, Rocky Gerung lantas memberikan bantahan.

Rocky Gerung menjelaskan bahwa yang dimaksud adalah tidak paham dengan pengertian Pancasila bukan tentang sikap yang menunjukkan nilai Pancasila.

Jokowi Jajal Jalan di Perbatasan Nunukan-Malaysia
Jokowi Jajal Jalan di Perbatasan Nunukan-Malaysia (Instagram/jokowi)

 Fadli Zon Bela Rocky Gerung Terkait Ucapan Presiden Tak Paham Pancasila: Kritik Bukan Hinaan

 Terancam Dilaporkan Polisi, Rocky Gerung Malah Sebut PDIP Lebih Tak Paham Pancasila

 Soal Penyebaran Pancasila, Jokowi: Titip Didi Kempot Satu Lirik di Pamer Bojo Nggak Apa-apa

Berita Rekomendasi

"Bukan soal perilaku, pengertian dia soal Pancasila," timpal Rocky Gerung.

Lantas Junimart meminta Rocky Gerung untuk menunjukkan dimana letak ketidakpahaman Jokowi terhadap Pancasila.

Baca selengkapnya>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>

Sumber: Tribun Palu
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas