Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Update Jadwal & Materi Belajar dari Rumah TVRI Edisi Rabu 22 April: Sejarah dan Budaya Maluku

Berikut update jadwal materi belajar dari rumah edisi Rabu 22 April 2020, materi mulai Sejarah dan Budaya Muluku hingga Potensi Sumber Daya Mariti,

Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
zoom-in Update Jadwal & Materi Belajar dari Rumah TVRI Edisi Rabu 22 April: Sejarah dan Budaya Maluku
INSTAGRAM/@kemdikbud.ri
Berikut update jadwal materi belajar dari rumah edisi Rabu 22 April 2020, materi mulai Sejarah dan Budaya Muluku hingga Potensi Sumber Daya Mariti, 

TRIBUNNEWS.COM - Jadwal Belajar dari Rumah melalui TVRI edisi Rabu (22/4/2020) akan diisi dengan materi Jalan Sesama, Sejarah dan Budaya Maluku hingga Tradisi Asli Nusantara tentang Tradisi Lenggang Nyai.

Untuk hari Rabu (22/4/2020), Belajar dari Rumah melalui TVRI dimulai dengan acara Jalan Sesama untuk siswa PAUD dan sederajat pukul 08.00 - 08.30 WIB.

Setelah itu, dilanjut dengan acara untuk siswa SD kelas 1-3 dan sederajat tentang Sahabat Pelangi: Puisi Nisa Juara, dimulai pukul 08.30 - 09.00 WIB.

Berikutnya, disambung materi untuk kelas 4-6 siswa SD dan sederajat yang akan membahas Sejarah dan Budaya Maluku mulai pukul 09.00 - 09.30 WIB.

Untuk materi Siswa SMP dan sederajat, akan dimulai pukul 09.30 - 10.00 WIB dengan materi Pelangi Nusantara yang akan mengulas tentang Tradisi Lenggang Nyai.

Sementara untuk siswa SMA/SMK dan sederajat, akan dimulai pukul 10.00 - 10.30 WIB dengan materi tentang potensi sumber daya maritim di Negeriku Maritim.

Pukul 10.30 - 11.00 WIB, akan diisi dengan materi untuk segmen orangtua/guru dengan acara Sahabat Keluarga yang akan membahas tentang Menambahkan Nilai-nilai pada anak.

Sementara pada malam hari pukul 21.30 - 22.30 WIB, akan ditayangkan film nasional Garasi.

Berita Rekomendasi

Berikut jadwal acara dan materi pembelajaran dalam program Belajar dari Rumah yang tayang di TVRI, Rabu (22/4/2020):

  • 08.00-08.30 WIB bagi siswa/i PAUD

Jalan Sesama

  • 08.30-09.00 WIB bagi siswa/i SD kelas 1-3 sederajat

Sahabat Pelangi : Puisi Nisa Juara

  • 09.00-90.30 WIB bagi siswa/i SD kelas 4-6 sederajat

Sejarah dan Budaya Maluku

  • 09.30-10.00 WIB bagi siswa/i SMP dan sederajat

Pelangi Nusantara : Tradisi Lenggang Nyai

  • 10.00-10.30 WIB bagi siswa/i SMA/SMK dan sederajat

Negeriku Maritim : Potensi Sumber Daya

  • 10.30-11.00 WIB bagi orangtua/guru

Keluarga Indonesia Parenting : Menanamkan Nilai-Nilai Pada Anak

  • 21-30-23.30 WIB  
Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas